Harian Semangat.com Jakarta. Di tangan kreatif pengusaha perempuan Lampung, Elva, limbah kain yang semula tak bernilai kini disulap menjadi aneka produk kerajinan tangan bernilai ekonomi tinggi. Melalui brand miliknya, Sehelai Perca, Elva berhasil menghadirkan produk ramah lingkungan yang menggabungkan sentuhan budaya lokal khas Lampung, yaitu kain tapis. Elva merupakan salah satu anggota aktif Ikatan Wanita …









